Prestasi Pramuka
MTsN 2 Banda Aceh kembali mendapatkan prestasi di bidang Pramuka. Salah seorang siswa MTsn 2 Banda Aceh yang bernama Putra Mahara kelas IX-3 lulus dalam even Jambore Pramuka Internasional yang diikuti oleh siswa-siswi dri berbagai Negara akan dilaksanakan di Korea Selatan. Seleksi dilaksanakan pada tanggal 29-31 Januari 2022 di secretariat Kwarda Pramuka Aceh di Banda Aceh.
Kemudian Putra Mahara juga lulus sebagai peserta Jambore Nasional yang dilaksanakan di Cibubur Jakarta pada bulan Agustus 2022.
Harapan kedepannya, siswa-siswi MTsN 2 Banda Aceh bisa mengikuti jejak Putra Mahara.
BRAVO PUTRA MAHARA
Recent Comments